Sabtu, 28 Maret 2015

Sinopsis Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo Episode 1-16 (Tamat)

Portalsinopsis.com - Drama Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo adalah seri lanjutan dari Itazura Na Kiss - Love in Tokyo. Kali ini di Season 2 Itana Kiss akan menceritakan tentang kehidupan Kotoko dan Naoki setelah berhubungan selama 6 tahun dan melanjutkannya ke jenjang pernikahan.
Namun sebelum Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo bisa dikatakan ada 1 episode yang tayang. Adalah Itazura Na Kiss 2 - Love in Okinawa yang menceritakan bulan madu Kotoko dan Naoki di Okinawa.
Setelah mereka menikah ternyata tidak lantas membuat kehidupan keduanya lancar dan bahagia, Banyak konflik yang terjadi diantaranya adalah cinta segitiga di antara keduanya.

Drama Jepang Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo :
Judul : Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo / Mischievous Kiss 2 - Love in Tokyo
Genre : Drama | Komedi | Romantis
Jumlah Episode : 16 Episode
Jadwal Tayang : Fuji TV - Senin 27.20 JST
Pemain Utama : Miki Honoka, Yuki Furukawa, dan Yuki Yamada
Plot Drama Jepang Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo
Sinopsis Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo Episode 1-16 (Tamat)
Setelah 6 tahun berpacaran Kotoko dan Naoki akhirnya menikah. Selama itu Kotoko masih tetap sangat mencintai Naoki. Namun keadaan sekarang berbeda, Kotoko harus dipindahkaan ke departemen keperawatan untuk melanjutkan studinya.
Selama menjalankan studinya mereka berdua tetap menjalani kehidupan mereka yang saling mencintai. Namun tidak seperti di Season 1 yang mana Kotoko mudah sekali cemburu kepada Naoki yang selalu dekat dengan banyak gadis, di Itazura Na Kiss 2 keadaan berbalik. Naoki lebih banyak cemburu kepada Katoko yang sibuk dengan studinya.
Kecemburuan Naoki bukan tak berdasar, kenyataannya ada seorang pria yang sedang mendekati Kotoko, iala adalah Keita Kamogari. Cinta segitiga pun mulai nampak ketika Keita Kamogari mulai berani secara terang-terangan mendekati Naoki, meskipun ia tahu jika Naoki telah menikah.
Lalu bagaimanakah kelanjutan kehidupan mereka jika kondisinya seperti itu ?
Baca juga tentang Itazura Na Kiss - Love in Tokyo :
Sinopsis Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo Episode 1-16 (Tamat) :
Sinopsis Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo Episode 1 atau | Episode 1 |
Sinopsis Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo Episode 2 atau | Part 1 | Part 2 |
Sinopsis Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo Episode 3 atau | Part 1 | Part 2 |
Sinopsis Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo Episode 4 atau | Part 1 | Part 2 |
Sinopsis Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo Episode 5 atau | Part 1 | Part 2 |
Sinopsis Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo Episode 6 atau | Part 1 | Part 2 |
Sinopsis Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo Episode 7 atau | Part 1 | Part 2 |
Sinopsis Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo Episode 8 atau | Part 1 | Part 2 |
Sinopsis Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo Episode 9 atau | Part 1 | Part 2 |
Sinopsis Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo Episode 10 atau | Part 1 | Part 2 |
Sinopsis Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo Episode 11 atau | Part 1 | Part 2 |
Sinopsis Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo Episode 12 atau Episode 12
Sinopsis Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo Episode 13 atau Episode 13
Sinopsis Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo Episode 14 atau Episode 14
Sinopsis Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo Episode 15 atau Episode 15
Sinopsis Itazura Na Kiss 2 - Love in Tokyo Episode 16 atau Episode 16 [TAMAT]

Sabtu, 21 Maret 2015

Super Junior (Korea: 슈퍼주니어), atau lebih dikenal dengan SJ atau SuJu (Super Junior) (Korea: 슈주), merupakan sebuah boyband yang berasal dari Seoul, Korea Selatan. Anggotanya berjumlah 13 orang yaitu Leeteuk, Heechul, Hangeng, Yesung, Kang-In, Shindong, Sungmin, Eunhyuk, Donghae, Siwon, Ryeowook, Kibum, dan Kyuhyun. Super Junior merupakan salah satu boyband terbesar di dunia. Album perdananya ialah SuperJunior05 (TWINS), dirilis pada tahun 2005. Pada tahun 2010, hanya ada 10 anggota yang aktif, 4 orang diantaranya yaitu Hangeng memiliki masalah hukum dengan SM Entertainment sehingga menyebabkan HanGeng keluar dari Super Junior (sekarang bersolo karier di kancah hiburan Mandarin-Pop), KangIn dan Pada tahun 2011 ,Heechul meninggalkan grup sementara waktu untuk melaksanakan wajib militer, dan Kibum yang juga absen dikarenakan fokus pada karier seni perannya. Namun, anggota lain bersikeras bahwa 3 anggota tersebut (Kangin, Kibum dan HanGeng) masih merupakan bagian dari Super Junior, mereka juga menyebutkan bahwa mereka sangat sedih dengan kepergian HanGeng dari grup.

Pre-debut

Sejak akhir 1990-an, agen bakat Korea dan label rekaman SM Entertainment telah mengadakan audisi tahunan untuk menemukan bakat-bakat baru yang melengkapi keberhasilan kelompok pop H.O.T, S.E.S, dan Shinhwa, yang semuanya diciptakan oleh pendiri SM, Lie Steve, di pertengahan 2012-an. Black Beat dan M.I.L.K adalah dua anggota pertama kelompok untuk direkrut pada tahun 2000 di bawah NS's Starlight Casting System di Seoul.
© baiq pramesta tunjung | Blogger Template by Enny Law